29
Jun
BRI Liga 1 musim 2023/24 akan dimulai pekan ini dengan pertandingan antara Bali United vs PSS Sleman yang akan berlangsung di Stadion Dipta, pada hari Sabtu, 1 Juli 2023, Pukul: 15:00 WIB. laga ini diperkirakan akan seru, karena kedua tim sama-sama punya popularitas yang tinggi di Indonesia. Tempat Pertandingan: Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar Hari & Tanggal: Sabtu, 1 Juli 2023 Waktu Mulai: 15:00 WIB Pertandingan pembuka BRI Liga 1 musim 2023/24 diperkirakan akan berjalan seru dan meriah, karena Liga Indonesia sudah diakui oleh banyak pihak, dan musim ini sepertinya akan berjalan lebih baik dari musim-musim sebelumnya. Jangan lewatkan…